Pernahkah mimpi buruk membuatmu meraung-raung, ketika membuka mata, kamu tak ingat telah bermimpi apa? Itulah yang di alami oleh mereka. Hari-hari mencekam dimulai ketika satu undian membuat dua pasangan pengantin baru, Dela dan Raja, serta Rian dan Nia mendapatkan pengalaman yang menakjubkan sekaligus mengerikan di luar perkiraan akal sehat mereka, Nia menghilang, saat dia kembali, dia bukan o…
Teror dua tahun yang datang menghantui Ayumi, Nyawa dua orang yang paling ia sayangi menjadi taruhannya. Ia harus mencari kepingan memori masa lalu dan membukanya untuk mengungkap kenyataan peristiwa menyedihkan dua tahun yang lalu